Selamat Datang di Website Resmi Desa Pulo

Artikel

PENINGKATAN KAPASITAS PERANGKAT DESA

10 September 2020 12:30:09  SITI NURCHAYATI  896 Kali Dibaca  Berita Lokal

Rembang 10 September 2020 diadakan peningkatan kapasitas perangkat desa se- Kecamatan Rembang Kabupaten Rembang yang bertempat di Fave Hotel.  Materi yang ada untuk peningkatan kapasitas berupa Pengembangan Profil Desa (SID) serta penetapan profil Desa dan Kelurahan ( PRODESKEL ). 

Di dalam pelatihan ini sangat bagus sekali karena memberikan wawasan baru bagi perangkat desa agar bisa terus memperbarui Sistem Informasi Desa yang sudah ada. Banyak lagi fungsi dari SID ternyata yang diantara lain bisa berupa transparansi data desa yang ada. 

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Peta Wilayah Desa

 Peta Desa

 Pemerintah Desa

 Sinergi Program

 Agenda

Belum ada agenda

 Statistik

 Komentar

 Media Sosial

 Peta Lokasi Kantor


Alamat : DESA. PULO RT 03 RW 01 KEC. REMBANG KAB. REMBANG
Desa : Pulo
Kecamatan : Rembang
Kabupaten : Rembang
Kodepos : 59219
Telepon : 0000000000000
Email : [email protected]

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:230
    Kemarin:151
    Total Pengunjung:145.102
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:192.168.36.253
    Browser:Mozilla 5.0